Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

4 Nama kecamatan di Kota Salatiga

Kota Salatiga dibagi menjadi 4 kecamatan, yaitu:  Kecamatan Argomulyo, Kecamatan Sidomukti, Kecamatan Sidorejo. dan Kecamatan Tingkir. Masing-masing kecamatan dibagi lagi menjadi beberapa pemerintahan desa atau kelurahan.

Adapun daftar nama kecamatan dan desa/keluarah yang dibawahinya lengkap dengan kode pos (zip code) adalah sebagai berikut:
1. Kecamatan Argomulyo (Kodepos : 50732)
Kecamatan Argomulyo dibagi menjadi 6 pemerintahan desa atau kelurahan, nama desa/kelurahan tersebut sebagai berikut:
  • Kelurahan/Desa Ledok
  • Kelurahan/Desa Tegalrejo
  • Kelurahan/Desa Kumpulrejo
  • Kelurahan/Desa Randuacir
  • Kelurahan/Desa Cebongan
  • Kelurahan/Desa Noborejo

2. Kecamatan Sidomukti (Kodepos : 50721)
Kecamatan Sidomukti dibagi menjadi 4 pemerintahan desa atau kelurahan, nama desa/kelurahan tersebut sebagai berikut:
  • Kelurahan/Desa Mangunsari
  • Kelurahan/Desa Dukuh
  • Kelurahan/Desa Kecandran
  • Kelurahan/Desa Kalicacing

3. Kecamatan Sidorejo (Kodepos : 50711)
Kecamatan Sidorejo dibagi menjadi 6 pemerintahan desa atau kelurahan, nama desa/kelurahan tersebut sebagai berikut:
  • Kelurahan/Desa Salatiga
  • Kelurahan/Desa Kauman Kidul
  • Kelurahan/Desa Bugel
  • Kelurahan/Desa Sidorejo Lor
  • Kelurahan/Desa Blotongan
  • Kelurahan/Desa Pulutan
Foto Kantor Desa Sidorejo Lor, kecamatan Sidorejo, Salatiga
Kantor Desa Sidorejo Lor, Kecamatan Sidorejo, Kabupaten Salatiga, Jawa Tengah

4. Kecamatan Tingkir (Kodepos : 50741)
Kecamatan Tingkir dibagi menjadi 6 pemerintahan desa atau kelurahan, nama desa/kelurahan tersebut sebagai berikut:
  • Kelurahan/Desa Sidorejo Kidul
  • Kelurahan/Desa Kutowinangun
  • Kelurahan/Desa Gendongan
  • Kelurahan/Desa Kalibening
  • Kelurahan/Desa Tingkir Tengah
  • Kelurahan/Desa Tingkir Lor
Logo Kabupaten Salatiga
Gambar Logo Kabupaten Salatiga


Demikian sekilas 4 Nama kecamatan di Kota Salatiga, semoga menjadi informasi bermanfaat.

Untuk mengetahui letak masing-masing kecamatan silahkan kunjungi: Peta Kota Salatiga

Untuk mengetahui nama kecamatan kabupaten lain se-Jawa Tengah, silahkan kunjungi: Peta Jawa Tengah
Supriyadi Pro
Supriyadi Pro Nama asli saya Supriyadi dan populer Supriyadi Pro. Saya seorang Expert wordpress developer freelancer, content writer, editor. Memiliki minat besar pada dunia teknologi, sains, seni budaya, social media, dan blogging. Saya kelahiran suku Jawa, di Wonogiri, Jawa Tengah yang ahli bahasa Jawa dan seni gamelan. Silahkan hubungi saya lewat laman yang telah disediakan atau kunjungi website profil saya di https://supriyadipro.com