Jelaskan puncak kejayaan peradaban islam pada masa khilafah Bani Abbasiyyah!
Jelaskan puncak kejayaan atau zaman keemasan (golden age) peradaban islam pada masa khilafah bani abbasiyyah; dan kemukakan 4 (empat) faktor utama yang menyebabkan kemajuan peradaban islam pada masa itu.
1. pengetahuan di Abbasiyah bisa ditemukan di Baitul hikmah yaitu perpustakaan terbesar di Baghdad yang berisi ilmu pengetahuan dari Yunani Persia dan Arab.
2. kekuatan Abbasiyah sangat hebat dan di puncak kejayaan mereka di masa Khalifah Al ma,Mun Ar Rasyid dan Harun Ar Rasyid.
3. penemuan dunia ada yang dihasilkan oleh Baghdad seperti ilmu astronomi dan lain lainnya bahkan diakui di dunia.
4. astronomi sangat berkembang saat Khalifah ma,Mun Ar Rasyid yang memunculkan teori bumi datar